Wali Kota dr Susanti dan KaKwarcab Erizal Berderai Air Mata Iringi Kepergian Tokoh Pramuka Akhiri Trisko

- 23 Januari 2024, 20:58 WIB
Wali Kota dr Susanti dan KaKwarcab Erizal Berderai Air Mata Iringi Kepergian Tokoh Pramuka Akhiri Trisko
Wali Kota dr Susanti dan KaKwarcab Erizal Berderai Air Mata Iringi Kepergian Tokoh Pramuka Akhiri Trisko /

Sebagai penghormatan terakhir ditandai dengan prosesi penghormatan oleh anak-anak Pramuka Kwarcab pematang siantar

Berdasarkan riwayat hidup yang dibacakan keluarga, M Akhiri Trisko tutup usia 67 tahun dan lahir di Solok Sumatera barat lahir pada 27 Mei. Meninggalkan Istri M br Chaniago dan 1 anak serta 4 orang cucu.

Riwayat pekerjaan Almarhum pernah menjadi pembina Pramuka gugus depan 047 / 048 SMPN 1 pada tahun 1982.

Almarhum merupakan seorang guru SMPN 1 Pematangsiantar pernah menjabat Wakil Kepsek SMPN 1 dan juga pernah menjabat kepala sekolah SMPN 2 Pematang Siantar, menjadi korps pelatih pramuka sumut, Kapusdiklat korps kwarcab siantar dan Wakabinaasa kwarcab Pematang Siantar.

Terlihat ratusan pelayat memadati rumah duka melepas keberangkatan jenazah ke pemakamam diantaranya serikat muslimin, Siswa siswi pramuka, dan para pejabat pemko dan masyaratkat perumnas Batu VI Nagori lestari indah kecamatan siantar Kabupaten Simalungun.

Halaman:

Editor: M Roni


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah