Timnas Indonesia Gasak Brunei 6-0 dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026

- 13 Oktober 2023, 15:28 WIB
Pesepak bola timnas Indonesia melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang timnas Brunei dalam pertandingan leg 1 kualifikasi Piala Dunia 2026 babak pertama zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Kamis (12/10/2023). ANTARA FOTO/Galih Pradipta/Spt.
Pesepak bola timnas Indonesia melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang timnas Brunei dalam pertandingan leg 1 kualifikasi Piala Dunia 2026 babak pertama zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Kamis (12/10/2023). ANTARA FOTO/Galih Pradipta/Spt. /GALIH PRADIPTA/ANTARA FOTO

Dimas Drajad juga mencetak gol keduanya pada menit ke 72 melalui tandukan memanfaatkan umpan dari Saddil Ramdani. Pada menit ke 91 Dimas Drajad kembali mencetak gol ketiganya atau hattrick yang membuat Indonesia unggul telah 6-0. Skor 6-0 bertahan sampai turun minum.

Indonesia akan gantiang tandang ke Brunei Darussalam pada leg kedua nanti pada Selasa, 17 Oktober 2023.

Baca Juga: Pj Wako Padang Panjang dan Pj Wako Pariaman Dilantik

Susunan pemain timnas Indonesia vs Brunei Darussalam

Timnas Indonesia:
1-Nadeo Argawinata; 5-Rizky Ridho, 4-Elkan Baggott, 6-Sandy Walsh; 14-Asnawi Mangkualam, 12-Pratama Arhan, 23-Marc Klok, 11-Dendy Sulistyawan; 16-Hokky Caraka, 9-Dimas Drajad, 17-Saddil Ramdani.

Pelatih: Shin Tae-yong.

Brunei Darussalam:
1-Haimie Nyaring; 4-Fakharazzi Hassan, 3-Muiz Sisa, 6-Nazhan Zulkiflie, 23-Yura Indera Putra, 13-Hanif Hamir; 8-Hendra Azam, 11-Hariz Danial, 17-Hakeme Yazid, 12-Naziruddin Ismail; 21-Khairil Shahme.

Pelatih: Mario Rivera.

Halaman:

Editor: Fauzaki Aulia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah